
Gerhana Bulan
Rabu, 8 Oktober 2014 insyaa Allah akan terjadi Gerhana Bulan mulai jam 16.15 sampai 19.34 WIB
Gerhana Total terjadi sekitar 59 menit (jam 17.25 WIB sampai jam 18.24 WIB). Pada awal gerhana sebagian besar masyarakat Indonesia tidak dapat mengamatinya, karena saat mulai gerhana bulan belum terbit (masih di bawah ufuk Timur). Gerhana Bulan total tersebut hanya terlihat setelah maghrib hingga jam 18.24 WIB.
Bagi daerah...