
Sedang liburan? Istirahat? Atau sedang menunggu kerjaan berikutnya untuk dikerjakan?
Ust. Shiddiq Amien pernah berpesan :
"Jika kita menghadap ke Barat, maka kita akan membelakangi Timur"
Bingung maksudnya?
Memang benar kan? Ketika kita menghadap ke barat, otomatis kita membelakangi timur. Sebaliknya, ketika kita menghadap timur, kita membelakangi barat.
Memanfaatkan Waktu
Ibaratkan barat adalah kegiatan positif, dan timur adalah kegiatan...